Yang suka main CoC gabung di House of Java. Kini Kehidupan si Gombloh hadir dalam blogspot sendiri.
Selasa, 03 Mei 2011
Bersama ombak
Bersama ombak ia terseret,
ombak itu menyeretnya entah kemana
perlahan, semakin menjauh.
perlahan, semakin tak terlihat oleh mata.
Bersama ombak ia terseret,
lambaian sang ombak,
lambaian air yang kuat
entah apa yang ia inginkan.
Bersama ombak ia terseret,
terombang-ambing selamanya,
maju-mundur, naik-turun,
entah bagaimana caranya kembali ke tempatnya semula.
Bersama ombak,
ia pergi menjauh,
menjauh dan terus menjauh.
5:41PM - by GaWi
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar